Kamis, 15 Mei 2014

Pengguaan Tombol Keyboard Saat Mengetik

Pengguaan Tombol Keyboard Saat Mengetik

1.      1-0 untuk mengetik data berupa angka
2.      A-Z untuk mengetik data berupa huruf
3.      ;,./’ (tanda baca) untuk mengetik data berupa tanda baca atau kaakter tertentu
4.      Capslock untuk mengubah penggunaan huruf capital atau huruf kecil dengan indokator  lampu yang ada pada keyboard. Apabila lampu yang ada di tengah (antara ketiga lampu) hidup, berarti capslock aktif atau huruf capital aktif, sedangkan jika lampu mati, maka penggunaan huruf kecil yang aktif.
5.      TAB untuk membentuk paragraph atau menjorok kedalam sesuai ketentuan tertentu
6.      Shift untuk mengaktifkankarakter ganda pada tombol keyboard dengan cara menekan tombol Shift dengan tombol lain, contoh Sfiht dengan angka 2, maka yang muncul adalah @
7.      Enter untuk membuat baris baru
8.      Tombol CTRL dan ALT untuk kombinasi langkah cepat dari suau perintah, penggunaannya yaitu dengan menekan bersamaan tombol lain, contohnya CTRL+S, maksudnya tombol CTRL ditekan bersama S yang digunakan untuk menyimpan dokumen
9.      Numlock untuk mengaktifkan tombol angka dibagian kanan
10.  Home untuk memindahkan pointer pada awal kalimat ketika mengetik
11.  End untuk memindahkan pointer pada akhir kalimat
12.  Delete untuk menghapus 1 karakter didepan pointer
13.  Backspace untuk menghapus 1 karakter dibelakang pointer
14.  Page Down untuk memindahkan pointer kelembar paling bawah
15.  Page up untuk memindahkan pointer ke kelmbar paling atas

16.  Pointer adalah penanda saat mengetik (garis yang berkedip-kedip)